Senin, 21 Oktober 2013

Mengkomparasikan Catatan Kaki, Kutipan dan Daftar Pustaka Dari 3 Buku

Nama anggota kelompok :
- Annisa Fathul Jannah
- Munfarida Dian Prabandari
- Nurul Komala
- Putri Citra Rahman



BAB III. PENUTUP



3.1 Kesimpulan

              Dari ketiga sumber referensi buku disimpulkan bahwa buku yang paling baik dari segi ragam bahasa, penulisan, kutipan dan catatan kaki yang disajikan penulis terdapat pada buku ketiga dengan judul Zaman Gemblung. Kompleksitas jalan cerita dan kutipan-kutipan yang beragam membuat buku tersebut mudah dipahami dan memperluas pengetahuan pembaca akan serapan kata-kata asing yang terkandung didalamnya.

3.2 Saran

               Semua buku baiknya mencantumkan daftar pustaka agar pembaca mengetahui sumber kutipan-kutipan yang disajikan penulis dalam cerita. Penggunaan bahasa juga harus diperhatikan. Hindari bahasa-bahasa yang mengandung konotasi negative serta perhatikan struktur kerangka penulisan agar alur cerita mudah dipahami pembaca.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar